Mengucapkan Selamat Tahun baru Islam 2023-2024 (bahasa Inggris: Islamic New Year) memang sudah menjadi kebudayaan bukan hanya di Indonesia namun dunia. Tahun baru Islam merupakan kalender hijriah dimana setiap pergantian tahun baru Islam seluruh umat Islam pasti memperingatinya dengan cara Islami, mulai dari Shalawatan, Tadarusan, perlombaan puisi tentang semangat Hijriyah, dll. Bagi mereka yang memiliki keluarga, teman, pacar, mantan terindah, sanak saudara, maupun rekan kerja diperusahaan biasanya telah menyiapkan gambar, wallpaper, kartu ucapan "Selamat Tahun Baru Hijriyah 2023-2024" untuk disampaikan melalui media sosial, seperti caption ig, status fb, dp wa bahkan disekolah juga menyiapkan perlombaan atau mading tahun baru Islam.
Berikut beberapa contoh kumpulan kata-kata mutiara ucapan Tahun Baru Islam di 2023-2024 1445 H buat mereka terkasih dalam bahasa Indonesia juga Inggris.
Gambar: Kata-kata bijak Selamat Tahun Baru Islam 2023/2024 |
Gambar: Kata-kata bijak Selamat Tahun Baru Islam 2020- 2021 |
1. Happy Islamic New Year 1445 Hijjr, Selamat Tahun Baru 2023/2024!
2. Wish you a Happy Islamic New Year 2023, Selamat Tahun Baru Islam 2023/2024!
3. Diakhiri dengan "Alhamdulillah" dan Awali melalui "Bismillah" Selamat Tahun Baru Islam 1 Muharram 1445 H.
4. Semoga Anda mendapatkan rezeki berlimpah tahun demi tahun! Happy Islamic New year 2023!
5. Cahaya Muharram mulai menyinari fajar mari awali muharram dengan doa dan shalawatan atas Nabi Muhammad SAW.
6. Dibalik kesedihan mengharapkan pengampunan atas segala kesalahan melalui maaf untuk mu teman. Sedih apabila awal memulai tahun yang baru masih ada goresan di hati.
7. Penanggalan di kalender telah berganti mengakhiri yang lama mengawali yang baru.
Namun kamu tetaplah sahabat terbaikku
Selamat Tahun Baru 2023/2024 1 Muharram 1445 H
8. Mengucapkan doa atas anugerah yang diterima
Mengucapkan hamdallah pada Allah sang penguasa
Mengucapkan maaf ke teman atas segala dosa
Semoga Tahun terbaru membwa berkah
kataucapanselamatcg datang 1 Muharram 1445H 2023/2024
9. Tahun 2023/2024 telah tiba untuk hijriyah
Menggantikan tahun lama
Ada bahagia juga sedih menyentuh dihati
Menyambutnya tanpa orangtua
10. Tahun Baru Islam 2023/2024 berarti tujuan baru, semangat baru, dan tantangan hidup baru untuk kita semua. Selamat Tahun Baru 1 Muharrom 1445 H
11. Tiada puisi bertema kegembiraan
Bukan juga ucapan membawa kesedihan
Namun hanya perkataan maaf yang terungkapkan
Menyambut Muharram bertemakan penuh keberkahan
Selamat datang 1 Muhahram 1445 Hijriah
12. Hanya doa sebagai permohonan
Doa yang datang dalam hati penuh keikhlasan
Melalui shalawat atas kebesaran
Atas Nabi Muhammad SAW penuh kemuliaan
Baca:
13. Cinta kepada Nabi adalah kewajiban
Cinta kebaikan itu keharusan
Cinta dalam damai menjadi impian
Harapan baru penuh kasih sayang didepan
Menyambut Tahun baru dengan permohonan
Selamat Tahun Baru Islam 2024
14. Mutiara kasih bukan hanya kata-kata
Namun doa penuh ikhlas menjadikan mutiara kehidupan kembali bercahaya
Bukan ungkapan penuh dusta
Namun perlakuan baik antar sesama
15. Happy Islamic New year 2023 and Happy Holidays to Everyone!
16. I wish you all a very happy and peaceful New year. May Allah accept your prayings and greetings!
17. May the day delight and the moments measure all the special joys for all of you to treasure. May the year ahead be fruitful too, for your home and family and especially for you. Happy Islamic New year 2023/2024 To You!
18. All the loving wishes for you today to bring much happiness your way. IslamicNew Year 2023/2024!
19. May Allah’s blessings be showered on you on this New Year 2023/2024!
20. I hope you enjoy each and every moment of it. May God accept our prayers.
21. Tahun Baru Islam 1 Muharrom 2024 1445 Hijriah bagaikan membuka lembaran baru berupa kertas kosong, kertas itu akan kita tuliskan berbagai kata dan makna kehidupan yang datang. Selamat Tahun Baru Islam 2023 dan 2024!
Punya ide untuk tema kata-kata bijak tahun baru Islam silahkan bagikan ke kataucapanselamatcg.blogspot.com
0 Response to "SELAMAT DI TAHUN BARU 2023- 2024 1 MUHARRAM 1445 HIJRIYAH TARIKH ISLAM"
Posting Komentar