Baca: KUMPULAN KATA MUTIARA UCAPAN HARI KARTINI
Hari Kartini merupakan perayaan dalam memperingati hari lahirnya pejuang emansipasi wanita Indonesia, yakni R.A. Kartini. Sosok R.A Kartini adalah Pejuang bangsa yang harum dalam bingkai sejarah bangsa Indonesia. Setiap 21 April bangsa Indonesia memperingatinya sebagai Hari Kartini. Berdasarkan sejarah singkat, Presiden Soekarno mengeluarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia No.108 Tahun 1964, tanggal 2 Mei 1964, yang menetapkan Kartini sebagai Pahlawan Kemerdekaan Nasional sekaligus menetapkan hari lahir Kartini, tanggal 21 April, untuk diperingati setiap tahun sebagai hari besar yang kemudian dikenal sebagai Hari Kartini.
Di berbagai daerah Indonesia, Dalam rangka memeriahkan peringatan Hari Kartini dilakukan dengan beragam acara kegiatan menyesuaikan kebudayaan mereka. Hari Peringatan Kartinian umumnya diperingati dengan menggelar serangkaian acara lomba unik juga menarik bertema kesetaraan gender selain di hari Perempuan juga hari Kartini terutama bagi kartini-kartini muda penerus perjuangan bangsa. Ini juga menjadi tujuan dari peringatan hari kartini untuk dijadikan satu kesempatan untuk mengingatkan agar para perempuan Indonesia semakin bermakna dalam setiap pemikiran, gagasan, dan karya nyata. Banyak sekali contoh-contoh tema yang menarik dikampanyekan buat memotivasi, menginspirasi bahkan peringatan ini menjadikan momentum bermakna untuk mengenalkan kepada anak juga siswa tentang sejarah perjuangan Kartini dalam pendidikan bahkan telah menjadi kebudayaan banyak ucapan-ucapan selamat hari Kartini dalam pengertian diisi pula dengan serangkaian pentas seni, pembacaan puisi hingga rangkaian kata harapan positif.
Gambar: kata-kata bijak untuk ucapan hari kartini 2020 |
Buat teman yang berkirim harapan kepada orang terdekat namun berada jauh dengan kata-kata mutiara dan ucapan selamat memperingati hari Kartini disertai kutipan bijak para pahlawan Wanita sebagai jembatan inspirasi atau motivasi moral juga sosial bertujuan melanjutkan perjuangan dalam dunia pendidikan maupun emansipasi.
Berikut rangkuman kata mutiara terbaik ucapan hari Kartini 21 April Tahun 2020 yang ke-141 terbaru
1. "Selamat merayakan hari Kartini 21 April Tahun 2020 yang ke-141. Dengan Semangat Kartini, Kita Tingkatkan Keluarga Sehat, Ekonomi Kuat.
2. "Kartinian bukan sekedar perayaan hari besar Nasional namun jadikan sebagai cara merefleksi untuk memotivasi diri yang diimplementasikan akhlakul karimah dalam kehidupan sehari hari dengan memperkuat kesetiakawanan sosial untuk mewujudkan kesejahteraan setiap hari, Selamat merayakan hari Kartini 21 April Tahun 2020"
3. "Selamat merayakan hari Kartini 21 April Tahun 2020. Dengan semangat Kartini, kita tunjukkan bakat ke Ibu Pertiwi."
4. "Mari tauladani semangat perjuangan Kartini dengan menjadi wanita tangguh melalui prestasi dalam belajar di sekolah, Selamat merayakan hari Kartini 21 April"
5. "Selamat merayakan hari Kartini 21 April. Revolusi mental melalui sekolah perempuan untuk Mempercepat Pembangunan Perdesaan yang Adil dan Sejahtera."
6. "Melalui Peringatan Hari Kartini kita teladani semangat perjuangan RA Kartini Sebagai Inspirasi Kaum Wanita dalam Meningkatkan Kualitas Hidup Keluarga Beragama dan Bernegara, Selamat merayakan hari Kartini Tahun 2020"
7. "kataucapanselamatcg mengucapkan Selamat merayakan hari Kartini Tahun 2020 dan HUT Dharma Pertiwi ke-56 Tahun 2020. Kartini Masa Kini, Mimpi Kartini di Era Modern."
8. "Dengan semangat kartini kita tumbuhkan emansipasi dengan semangat Indonesia jangan jadikan semangat perjuangan perempuan sebatas kata maupun pesan semata, Raihlah tujuan dengan semangat yang ditunjukkan oleh pahlawan perempuan Indonesia."
9. "Selamat untuk perempuan Nasional, lanjutkan tujuan hari ini dengan meningkatkan Kualitas dan pemberdayaan wanita, Selamat ulang tahun dan Dirgahayu kartini-kartini Indonesia."
Baca : Selamat Hari Ibu. Inilah Kumpulan Kata Mutiara dan Ucapan Selamat Hari Ulang Tahun Perempuan 22 Desember
10. "Selamat Hari Kartini Tahun 2020. Melalui peringatan hari Kartini kita perkuat kesetiakawanan sosial setiap hari untuk mewujudkan kesejahteraan.
11. "Perayaan peringatan Hari kartini janganlah terjebak dengan acara peringatan walaupun mengangkat tema yang bagus namun penting memaknai pesan dan tujuan dari peringatan yaitu Semangat belajar untuk pelajar juga anak Indonesia. Selamat Hari Kartini Tahun 2020."
12. "Selamat Hari Kartini 2020, Kartini tidak hanya sekedar mencurahkan kata isi hatinya dalam surat, tetapi seorang Kartini sudah dapat memperkirakan dimasa yang akan datang, seorang perempuan harus mempunyai fungsi utama dalam sebuah kemajuan bangsa."
13. "kataucapanselamatcg.blogspot.com mengucapkan Selamat hari Kartini, Sekarang saya hanya bisa berharap dapat menjadi seorang "Kartini" yang benar-benar berguna memajukan bangsa ini. Mungkin sosok Kartini hanya mampu menuangkan cita-citanya, tetapi kitalah yang bertugas menjalankan cita-citanya.
13. "Selamat Hari Kartini bagi semua wanita di Indonesia. Hari ini Minggu 21 April 2020 adalah momen yang tepat untuk mengingat semangat juang Raden Ajeng Kartini. Mati satu tumbuh seribu. Kartini memang sudah tiada, namun semangat juangnya tidak boleh padam begitu saja. Maju terus para kartini muda."
14."Ku kirim pesan sebuah ucapan selamat hari ibu untukmu malaikat terbaik di dunia;
Ku kirim pesan sebuah ucapan selamat hari perempuan untukmu pahlawan cintaku;
Ku kirim pesan sebuah ucapan selamat hari Kartini untukmu pelindungku;
Terimakasih telah menjadi mama yang mendidik dan menjagaku dari aku kecil hingga kini;
Terimakasih telah mendidik dengan hati dan cinta."
15. "Selamat Hari Kartini bagi seluruh Wanita Indonesia. semoga dapat terus menginspirasi Wanita muda di Seluruh Nusantara."
16. "Hari Kartini bukanlah peringatan akan sosok pahlawan nasional kita, melainkan ide-ide dan perjuangannya, Selamat Hari Kartini bagi semua wanita di Indonesia."
17 "Selamat Memperingati Hari Kartini, Mungkin Wanita Hebat bukan karna Cantik;
mungkin Wanita Hebat bukan karna Kaya;
mungkin Wanita Hebat bukan karna Pintar.
Tapi Wanita Hebat Adalah Wanita yg mampu terus berdiri menyelesaikan masalahnya;
Wanita yang mampu melukis kekuatan melalui proses kehidupan;
Bersabar disaat tertekan;
Tersenyum disaat hati menangis;
Mempesona karena selalu Memaafkan.
Semoga para kaum wanita bisa menjadi wanita Indonesia Hebat
18. "Selamat dan spirit untuk KARTINI masa kini.
Tiada awan di langit yang tetap selamanya.
Tiada mungkin akan terus-menerus terang cuaca.
Sehabis malam gelap gulita lahir pagi membawa keindahan.
Kehidupan manusia serupa alam. - Kata-kata Habis Gelap Terbitlah Terang R. A. Kartini"
19. "Selamat memperingati hari R.A Kartini. Tahukah engkau semboyanku? "Aku mau!" Dua patah kata yang ringkas itu sudah beberapa kali mendukung dan membawa aku melintasi gunung keberatan dan kesusahan. Kata ‘aku tiada dapat!’ melenyapkan rasa berani. Kalimat ‘aku mau!’ membuat kita mudah mendaki puncak gunung. - R. A. Kartini
20. "Majulah seluruh kaum perempuan Indonesia untuk kemajuan seluruh Indonesia, Selamat memperingati hari R.A Kartini."
21. "Selamat Memperingati 21 April jadikan hari ini momentum bagi kaum perempuan untuk berani bangkit mencapai kedudukan setara dengan kaum maskulin."
22. "Dengan menolong diri sendiri, akan dapat menolong orang lain dengan lebih sempurna. Selamat merayakan hari 21 April."
23. "Selamat memperingati hari kartini 21 April, semoga semangat R.A Kartini dapat menginspirasi kaum wanita pengunjung kataucapanselamatcg khususnya dan seluruh wanita Indonesia umumnya. Mari bersama-sama membangkitkan emansipasi wanita, sesuai dengan yang telah diperjuangkan oleh R.A Kartini semasa hidupnya."
24. "Selamat hari Kartini! Selamat hari Perempuan Indonesia! Semoga perempuan Indonesia bisa maju, sehat, sejahtera dan bisa mengayomi, mendidik anak untuk menjadi generasi muda terbaik."
25. "Ibu Kita Kartini bukan sekedar lirik Lagu yang berisi:
ibu kita Kartini, putri sejati;
putri Indonesia, harum namanya;
ibu kita Kartini, pendekar bangsa;
pendekar kaumnya untuk merdeka;
wahai ibu kita Kartini;
putri yang mulia;
sungguh besar cita-citanya bagi Indonesia
Baca:
Namun maknai pesan lirik sebagai inspirasi dari semangat juang Kartini Masa kini, Selamat hari Kartini."
26. "Selamat hari Kartini ke-141 2020. Dengan semangat Kartini, kita tingkatkan keterlibatan perempuan dalam bidang politik untuk mewujudkan demokrasi yang berkualitas."
27. "Majulah wanita Indonesia, terus berkarya dalam segala bidang, tak mudah menyerah karena habis gelap terbitlah terang, Selamat hari Kartini ke-141 2020"
28. "Selamat hari Kartini 2021 ke-142 dan kepada Kartini-Kartini diseluruh Indonesia mari kita terus berkarya dengan penuh kesabaran dan keikhlasan, karena keduanya yang akan membuat hidup kita menjadi lebih tenang, tentram, sehat jasmani dan rohani serta mendapat ijabah dunia dan akhirat."
29. "Jadikan semangat juang RA Kartini sebagai inspirasi diri sendiri dan tebarkan motivasi ini ke perempuan-perempuan istimewa di sekitar kita bukan hanya dengan kata-kata mutiara. Namun memberi contoh dalam perbuatan, Selamat hari Kartini untukmu sahabatku."
30."Selamat hari Kartini untukmu sahabatku, mari jadikan budaya ini sebagai sarana untuk merefleksikan kembali semangat Kartini."
Semoga Anda telah menemukan pencarian untuk ucapan dan kata-kata peringatan hari Kartini di sini. Silahkan kutipan tersebut menyesuaikan tema dari kebutuhan di hari Kartini tahun 2021 ini sebagaman dibagikan kataucapanselamatcg.blogspot.com.
0 Response to "INILAH KUMPULAN KATA MUTIARA DAN UCAPAN SELAMAT HARI KARTINI TAHUN 2020 KE-141"
Posting Komentar