Selamat Hari Lahir Pancasila 2023

Harlah Pancasila
Harlah Pancasila. bpip


Setiap tanggal 1 Juni, masyarakat Indonesia akan memperingati Hari Kelahiran Pancasila. Dilansir kataucapanselamatcg.blogspot.com dari laman Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (bpip.go.id) ) Hari Lahir Pancasila adalah hari di mana Pancasila pertama kali diperdengarkan kepada khalayak umum.


Pada saat tanggal 1 Juni silam, Presiden Soekarno berpidato di hadapan BPUPKI mengusulkan nama dasar negara kita dengan nama Pancasila. Kemudian Pancasila merupakan judul pidato yang disampaikan oleh Soekarno tahun 1945.


Hari lahirnya Pancasila diawali dengan adanya Dokuritsu Junbi Cosakai atau Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) yang mengadakan sidang pertama.


Rumusan Pancasila berdasarkan pidato Bung Karno dirapatkan di gedung Chuo Sangi In, Jalan Pejambon 6 Jakarta yang kini dikenal sebutan Gedung Pancasila. Kemudian setelah melewati rapat dan lain-lain akhirnya Pancasila disahkan sebagai dasar negara Indonesia merdeka pada 18 Agustus 1945 oleh BPUPKI.


Untuk itu setiap tanggal 1 Juni, di Indonesia diperingati sebagai hari kelahiran Pancasila.


"Selamat Hari Pancasila yang ke 1 Juni 2023! Hari Pancasila merupakan hari lahirnya Pancasila sebagai satu-satu nya Ideologi dan Dasar Negara yang hanya dimiliki oleh Indonesia di dunia ini."
Bagikan:

0 Response to "Selamat Hari Lahir Pancasila 2023"

Posting Komentar